
ERC dipimpin oleh Nurani Ikhlas S.T., M.T., yang membawahi 3 orang manajer yaitu Pritha Ristraning Pratiwi sebagai manajer divisi, Verizha Aprilia Widyaningrat sebagai manajer proyek, dan Sandra Anggita Sari sebagai manajer penelitian. Terdapat 3 orang advisory board yang juga berprofesi sebagai dosen dan praktisi yaitu Yudha Gusti Wibowo (Dosen Pertambangan ITERA), Bimastyaji Surya Ramadan (Dosen Teknik Lingkungan FT UNDIP), dan Dendy Primanandi (Praktisi dari PT. Wastesmartech dan Staf Muda Walikota Banjarmasin Bidang Lingkungan Hidup).